Langsung ke konten utama

HTML(3)

Pengenalan Format Teks dan Paragraf pada HTML


A.PENDAHULUAN

Dalam HTML dikenal istilah TAG (penanda awalan dan akhiran sebuah elemen di HTML.Dibuat dengan kurung siku (<...>).Tag selalu ditulis berpasangan (pembuka dan penutup),tag penutup ditambahkan garis miring untuk penulisannya (</...>).


B.HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN

1.TAG WAJIB 

TAG adalah sebuah tanda awalan dan akhiran elemen HTML

(a) <html> = bagian utama HTML

(b) <head> = bagian kepala web

(c)  <title> = judul web

 

(d) <body> = bagian badan web


2.HURUF KECIL
contoh penulisan yang benar :

<body>
<p>html dasar</p>
</body>


3.TUTUP TAG DENGAN BENAR

contoh salah : <i><b><u>menyapu </i></b></u>

contoh benar : <i><b><u>menyapu</u></b></i>


C.TAG JUDUL

Untuk membuat judul,sub judul,dan lainya.Ada 6 tag heading dari tag <h1> sampai <h6>.







D.TAG PEMFORMATAN TEKS

(1).Tag HTML format teks


(2). Tag HTML "keluaran komputer"


(3).HTML Citations,Quastions,and Definition



E.TAG PARAGRAF

Paragraf adalah kumpulan dari beberapa kalimat yang biasanya digunakan untuk menampilkan teks atau artikel.Pada HTML dibuat dengan tag <p> , ada juga pendukung lain seperti <br> , <pre> , <hr> , <div>.

  • contoh  tag <p> 







  • contoh tag <br> untuk membuat garis baru






  • contoh tag <pre> untuk menampilkan teks atau paragraf dalam format yang sudah kita tentukan di HTML.







  • contoh tag <hr> untuk membuat garis.







  • contoh tag <div> untuk membuat layout web 













DAFTAR PUSTAKA

    https://freesiswa.blogspot.com/p/041-pengenalan-format-teks-dan-paragraf.html



































 



































     

     










Komentar

Postingan populer dari blog ini

PEMBUATAN LIST DAN TABEL(4)

  A.PENDAHULUAN     List adalah daftar berurutan yang berfungsi menampilkan data secara urut ke bawah.Dalam pembuatannya menggunakan tag <li>.Terdapat dua jenis tampilan yaitu , ordered list menampilkan daftar list dalam bentuk huruf dan  angka <ol> unordered list menampilkan daftar list dalam bentuk bulatan atau kotak <ul>    Table adalah struktur yang digunakan untuk menampilkan informasi dalam bentuk baris dan kolom.Tag yang terlibat dalam pembuatan table pada HTML : <table> adalah tag pembuka <tr> atau table row tag untuk membuat baris <td> atau table data untuk membuat kolom dalam baris <th> atau table head adalah bagian kepala table B.TAG LIST   untuk membuat daftar yang berurytan dalam dokumen HTML,digunakan <ol> (ordered list) berpasangan dengan tag </ol>   masing-masing item di dalam daftar harus menggunakan tag <li> (list item) berpasangan dengan tag </li>                                                        

TUTORIAL MEMBUAT BLOG(2)

    MEMBUAT BLOG (1). Buka chrome lalu ketik “blogger.com” pada kolom pencarian (2). klik “buat blog anda”    ( 3). masukan email dan password email anda     (4). klik kiri pada bagian perkenalan diri,kemudian klik "blog baru" (5). beri judul kemudian klik "berikutnya" (6). kemudian isikan nama alamat yg akan digunakan,lalu simpan (7). klik “tambah postingan baru”   (8). masukan judul dan isi blog anda (gambar di atas hanya sebagai contoh)   (9). klik “publikasikan’’ di sebelah kanan atas halaman     (10). klik “konfirmasi” dan blog anda sudah tersimpan